BINAUL UMMAH

Merupakan Pondok Pesantren yang memiliki beberapa Komplek, diantara Komplek I berada di Ploso, Wonolelo, Kec. Pleret, Kabupaten Bantul kemudian Komplek II berada di Tegalrejo RT 04, Bawuran, Kec. Pleret, Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta 55791

Selengkapnya

PPDB MTs

Penerimaan Santri Baru MTs Binaul Ummah  Tahun Ajaran 2024/2025

Daftar MTs

PPDB MA

Penerimaan Santri Baru MA Binaul Ummah  Tahun Ajaran 2024/2025

Daftar MA
Foto KeluargaiPonpesbinaulummah-Pleret-Bantul

Profil Pesantren

Dengan dukungan dari masyarakat, pesantren ini berdiri demi tegaknya syiar Islam di bumi Mataram. Berawal dari Mushala sederhana, kemudian menjadi pesantren yang mencetak generasi Aswaja yang telah tersebar di berbagai belahan bumi Nusantara.

Mentari masih bertengger dengan anggun di ufuk barat ketika lamat-lamat terdengar suara anak-anak kecil mengeja ayat-ayat suci Al-Qur’an dengan semangat membara. Mereka terlihat antusias menerima penjelasan dari para ustadz. Terkadang, gelak tawa mengembang seketika saat sesekali sang Guru melontarkan guyonan-guyonannya.

Seperti itulah suasana setiap sore di Pesantren Binaul Ummah yang terletak di Desa Wonolelo, Pleret, Bantul, DIY. Dengan dukungan masyarakat yang begitu besarnya, pesantren ini berdiri di bawah asuhan KH. Ikhsanudin Muslim, seorang santri jebolan Universitas Baghdad, Irak!

Selengkapnya

Menyelenggarakan Program

1. Madrasah Diniyah
  
2. Madrasah Chufadz
3. Takhasus Al Qur'an
4. Majlis Mujahadah 
5. MTs Binaul Ummah
6. MA Binaul Ummah

Dawuh Kyai

"Biarkan yang lain mengejar dunia, kita mengejar yang punya dunia."

Romo KH. Ihsanuddin Muslim, Lc., M.Pd.I

Testimonials

The point of using Lorem Ipsum is that it has a more-or-less normal distribution of letters, as opposed to using 'Content here, content here', making it look like readable English. 
Sam Carr Software Engineer

Setelah menjadi alumni dan saat ini mengabdi sampai nanti rabi, muncul rasa syukur karena telah merasakan emosi, ibarat bermain roller coaster saat nyantri di Binaul Ummah. Semua hal tersebut telah membentuk pondasi baja dari mental saya agar berani dan kuat dalam menghadapi hal yang lebih besar nanti ketika sudah berada di lingkungan masyarakat. Hal yang perlu digaris bawahi adalah seimbangkan ilmu agama dan ilmu sosial misalkan ikut berorganisasi dan menjalin komunikasi baik dengan warga setempat, guru, santri, dan para alumni. Maka hal tersebut akan menjadi salah satu pijakan menuju kesuksesan. Tentunya selalu menjaga hubungan baik dengan antar manusia.

WhatsApp Image 2023-12-21 at 10.58.09
Didik Toha Pembimbing MTs
The point of using Lorem Ipsum is that it has a more-or-less normal distribution of letters, as opposed to using 'Content here, content here', making it look like readable English. 
Jenna Simson Photographer